Arti kata Tendang
Dalam kehidupan sehari-hari kita seringkali mendengar kata Tendang. Untuk itu kita perlu mengetahui penjelasan sebenarnya dari kata Tendang.
Berikut ini merupakan penjelasan, definisi serta maksud dari kata Tendang menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) :
Berikut ini merupakan penjelasan, definisi serta maksud dari kata Tendang menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) :
ten·dang v sepak; depak; terjang: ibu tua itu kena -- orang yang sedang mengamuk;
me·nen·dang v 1 menyepak; mendepak (dng kaki): ia berusaha ~ bola ke arah gawang lawan; 2 mengusir; memecat; mengeluarkan (dr kantor, perusahaan, organisasi, dsb): berdasarkan undang-undang perburuhan, setiap pemimpin tidak dapat ~ bawahannya begitu saja tanpa alasan yang kuat; 3 mendesak (mendorong) kuat-kuat: bocoran pd pipa gas disebabkan oleh tekanan gas yang kuat yang ~ klep pipa hingga meletup;
ter·ten·dang v 1 tersepak; kena sepak (tidak sengaja disepak): mainan adik ~ kaki temannya; 2 ki terusir; terpecat: krn keserakahannya, akhirnya ia ~ juga dari jabatannya;
ter·ten·dang-ten·dang v tidak sengaja terkena tendangan berkali-kali: bola itu ~ para pejalan kaki yang lewat di dekat lapangan;
ten·dang·an n sepakan; depakan: ~ nya jauh melambung di atas mistar gawang lawan;
~ bebas Olr sepakan bola yang diberikan kpd pihak yang tidak bersalah sebagai hukuman kpd pihak yang salah (spt bermain curang); ~ gawang Olr sepakan di depan gawang sendiri krn bola yang melewati garis gawang telah menyentuh kaki lawan: ~ gawang yang melambung tinggi dan masuk daerah lawan dilakukan oleh pemain belakang; ~ kanon tendangan jarak jauh yang sangat cepat (dl sepak bola): pemain tengah membuat ~ kanon dari jarak 20 m untuk membuat gol pertamanya; ~ penalti Olr sepakan bebas ke arah gawang lawan (sbg hukuman) yang dilakukan dari jarak dua belas langkah di muka gawang: kesebelasan itu memperoleh kemenangan dari ~ penalti; ~ penjuru Olr sepakan yang dilakukan dari pojok sebelah kanan atau kiri gawang lawan; ~ pisang Olr sepakan yang mengakibatkan arah bola berjalan melengkung spt pisang; tendangan melengkung
me·nen·dang v 1 menyepak; mendepak (dng kaki): ia berusaha ~ bola ke arah gawang lawan; 2 mengusir; memecat; mengeluarkan (dr kantor, perusahaan, organisasi, dsb): berdasarkan undang-undang perburuhan, setiap pemimpin tidak dapat ~ bawahannya begitu saja tanpa alasan yang kuat; 3 mendesak (mendorong) kuat-kuat: bocoran pd pipa gas disebabkan oleh tekanan gas yang kuat yang ~ klep pipa hingga meletup;
ter·ten·dang v 1 tersepak; kena sepak (tidak sengaja disepak): mainan adik ~ kaki temannya; 2 ki terusir; terpecat: krn keserakahannya, akhirnya ia ~ juga dari jabatannya;
ter·ten·dang-ten·dang v tidak sengaja terkena tendangan berkali-kali: bola itu ~ para pejalan kaki yang lewat di dekat lapangan;
ten·dang·an n sepakan; depakan: ~ nya jauh melambung di atas mistar gawang lawan;
~ bebas Olr sepakan bola yang diberikan kpd pihak yang tidak bersalah sebagai hukuman kpd pihak yang salah (spt bermain curang); ~ gawang Olr sepakan di depan gawang sendiri krn bola yang melewati garis gawang telah menyentuh kaki lawan: ~ gawang yang melambung tinggi dan masuk daerah lawan dilakukan oleh pemain belakang; ~ kanon tendangan jarak jauh yang sangat cepat (dl sepak bola): pemain tengah membuat ~ kanon dari jarak 20 m untuk membuat gol pertamanya; ~ penalti Olr sepakan bebas ke arah gawang lawan (sbg hukuman) yang dilakukan dari jarak dua belas langkah di muka gawang: kesebelasan itu memperoleh kemenangan dari ~ penalti; ~ penjuru Olr sepakan yang dilakukan dari pojok sebelah kanan atau kiri gawang lawan; ~ pisang Olr sepakan yang mengakibatkan arah bola berjalan melengkung spt pisang; tendangan melengkung
Penjelasan Simbol
- a Adjektiva, Merupakan Bentuk Kata Sifat
- v Verba, Merupakan Bentuk Kata Kerja
- n Merupakan Bentuk Kata benda
- ki Merupakan Bentuk Kata kiasan
- pron kata yang meliputi kata ganti, kata tunjuk, atau kata tanya
- cak Bentuk kata percakapan (tidak baku)
- ark Arkais, Bentuk kata yang tidak lazim digunakan
- adv Adverbia, kata yang menjelaskan verba, adjektiva, adverbia lain
- -- Pengganti kata "Tendang"
Seperti itulah definisi sebenarnya dari kata Tendang menurut KBBI. Kami harap jawaban ini bisa membantu anda untuk dapat mengetahui arti yang sebenarnya. Sekian terima kasih.
Untuk dapat meningkatkan keakuratan data di web kami, kami mengajak anda untuk dapat mengirimkan kritik saran di halaman Kontak. Terima Kasih.