Arti kata Rangsang
Dalam kehidupan sehari-hari kita seringkali mendengar kata Rangsang. Untuk itu kita perlu mengetahui penjelasan sebenarnya dari kata Rangsang.
Berikut ini merupakan penjelasan, definisi serta maksud dari kata Rangsang menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) :
Berikut ini merupakan penjelasan, definisi serta maksud dari kata Rangsang menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) :
1rang·sang n 1 sesuatu yang dapat mempengaruhi indra (pencium, peraba, perasa, dsb); 2 sesuatu yang dapat membangkitkan perasaan tertentu (kegembiraan, kesedihan, keberanian, kehangatan);
be·rang·sang a marah sekali: dia akan ~ kalau diejek spt itu;
me·rang·sang v 1 membuat kena rangsang (tt bau dsb): wangi-wangian itu ~ hidung; 2 membangkitkan perasaan atau keinginan tertentu yang sangat kuat: pakaiannya terlalu ~ orang yang melihatnya; 3 menyebabkan timbulnya (adanya) sesuatu: listrik ~ kehidupan di desa itu;
te·rang·sang v 1 dapat dirangsang; telah dirangsang; 2 kena rangsang(an);
rang·sang·an v 1 rangsang; 2 dorongan;
pe·rang·sang n 1 sesuatu yang dapat membangkitkan perasaan (hawa nafsu dsb); pembangkit perasaan: obat ~; 2 pembangkit gairah (marah, sedih, dsb): ia rajin setelah menerima uang ~
be·rang·sang a marah sekali: dia akan ~ kalau diejek spt itu;
me·rang·sang v 1 membuat kena rangsang (tt bau dsb): wangi-wangian itu ~ hidung; 2 membangkitkan perasaan atau keinginan tertentu yang sangat kuat: pakaiannya terlalu ~ orang yang melihatnya; 3 menyebabkan timbulnya (adanya) sesuatu: listrik ~ kehidupan di desa itu;
te·rang·sang v 1 dapat dirangsang; telah dirangsang; 2 kena rangsang(an);
rang·sang·an v 1 rangsang; 2 dorongan;
pe·rang·sang n 1 sesuatu yang dapat membangkitkan perasaan (hawa nafsu dsb); pembangkit perasaan: obat ~; 2 pembangkit gairah (marah, sedih, dsb): ia rajin setelah menerima uang ~
2rang·sang Jw v, me·rang·sang v menyerbu; menyerang: ~ benteng musuh; 2 membantah (melawan) perkataan dsb; menyanggah: di rumah ia selalu ~ orang tuanya;
me·rang·sang·kan v merangsang;
pe·rang·sang n yang merangsang; penyerbu; penggempur;
pe·rang·sang·an n proses, cara, perbuatan merangsang: menurut konselor dari Amerika, sekitar 80% wanita tidak mengalami orgasme sewaktu sanggama apabila tanpa disertai ~ klitoris
me·rang·sang·kan v merangsang;
pe·rang·sang n yang merangsang; penyerbu; penggempur;
pe·rang·sang·an n proses, cara, perbuatan merangsang: menurut konselor dari Amerika, sekitar 80% wanita tidak mengalami orgasme sewaktu sanggama apabila tanpa disertai ~ klitoris
3rang·sang n 1 ranting kering (mati) yang telah jatuh; 2 rintangan dari ranting-ranting berduri yang dipasang pd batang pohon (supaya tidak dapat dipanjat orang)
Penjelasan Simbol
- a Adjektiva, Merupakan Bentuk Kata Sifat
- v Verba, Merupakan Bentuk Kata Kerja
- n Merupakan Bentuk Kata benda
- ki Merupakan Bentuk Kata kiasan
- pron kata yang meliputi kata ganti, kata tunjuk, atau kata tanya
- cak Bentuk kata percakapan (tidak baku)
- ark Arkais, Bentuk kata yang tidak lazim digunakan
- adv Adverbia, kata yang menjelaskan verba, adjektiva, adverbia lain
- -- Pengganti kata "Rangsang"
Seperti itulah definisi sebenarnya dari kata Rangsang menurut KBBI. Kami harap jawaban ini bisa membantu anda untuk dapat mengetahui arti yang sebenarnya. Sekian terima kasih.
Untuk dapat meningkatkan keakuratan data di web kami, kami mengajak anda untuk dapat mengirimkan kritik saran di halaman Kontak. Terima Kasih.