Arti kata Lain
Dalam kehidupan sehari-hari kita seringkali mendengar kata Lain. Untuk itu kita perlu mengetahui penjelasan sebenarnya dari kata Lain.
Berikut ini merupakan penjelasan, definisi serta maksud dari kata Lain menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) :
Berikut ini merupakan penjelasan, definisi serta maksud dari kata Lain menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) :
la·in a 1 asing, beda, tidak sama (halnya, rupanya, dsb): ia tidak mau mengindahkan pendapat orang --; 2 kecuali; tidak termasuk (dl hitungan, golongan, dsb): harga Rp5.000,00, -- ongkos kirim; 3 berselisih; berbeda: mangga golek -- rasanya dng mangga gadung;
-- dulu, -- sekarang, ki tiap-tiap waktu (masa) ada adatnya sendiri; berbeda hal dahulu dng sekarang; tidak -- tidak bukan, yang sebenarnya (bukan yang lain);
-- dari itu di samping itu; selain itu (berfungsi sebagai ungkapan penghubung antarkalimat); -- halnya tidak sama; berbeda halnya;
ber·la·in·an v berbeda; berselisih: ia ~ paham dng adiknya;
ber·la·in-la·in·an v tidak sama; bermacam-macam: pendapat orang ~;
me·la·ini v menyalahi: ~ aturan yang telah ada;
me·la·in·kan 1 v memperbedakan: ibu yang baik tidak pernah ~ anak yang satu dari anak yang lain; 2 v mengasingkan; memisahkan dari yang lain: dia ~ tempat ayam yang baru menetas itu dari tempat induknya; 3 p hanya: ~ Allah yang wajib disembah; 4 p kata penghubung intrakalimat untuk menyatakan bertentangan: bukan dia yang bersalah, ~ saya;
per·la·in·an n sesuatu yang membuat menjadi berbeda; sesuatu yang memperlainkan; pembeda;
mem·per·la·in v menjadikan berbeda dari yang lain;
mem·per·la·in·kan v membuat jadi lain;
ke·la·in·an n 1 perbedaan; 2 perihal (keadaan) yang menyalahi (atau menyimpang dari kebiasaan); penyimpangan;
ber·ke·la·in·an v mempunyai kelainan; cacat: anak-anak ~ tidak boleh diisolasi krn mereka juga merupakan bagian dari masyarakat
-- dulu, -- sekarang, ki tiap-tiap waktu (masa) ada adatnya sendiri; berbeda hal dahulu dng sekarang; tidak -- tidak bukan, yang sebenarnya (bukan yang lain);
-- dari itu di samping itu; selain itu (berfungsi sebagai ungkapan penghubung antarkalimat); -- halnya tidak sama; berbeda halnya;
ber·la·in·an v berbeda; berselisih: ia ~ paham dng adiknya;
ber·la·in-la·in·an v tidak sama; bermacam-macam: pendapat orang ~;
me·la·ini v menyalahi: ~ aturan yang telah ada;
me·la·in·kan 1 v memperbedakan: ibu yang baik tidak pernah ~ anak yang satu dari anak yang lain; 2 v mengasingkan; memisahkan dari yang lain: dia ~ tempat ayam yang baru menetas itu dari tempat induknya; 3 p hanya: ~ Allah yang wajib disembah; 4 p kata penghubung intrakalimat untuk menyatakan bertentangan: bukan dia yang bersalah, ~ saya;
per·la·in·an n sesuatu yang membuat menjadi berbeda; sesuatu yang memperlainkan; pembeda;
mem·per·la·in v menjadikan berbeda dari yang lain;
mem·per·la·in·kan v membuat jadi lain;
ke·la·in·an n 1 perbedaan; 2 perihal (keadaan) yang menyalahi (atau menyimpang dari kebiasaan); penyimpangan;
ber·ke·la·in·an v mempunyai kelainan; cacat: anak-anak ~ tidak boleh diisolasi krn mereka juga merupakan bagian dari masyarakat
Penjelasan Simbol
- a Adjektiva, Merupakan Bentuk Kata Sifat
- v Verba, Merupakan Bentuk Kata Kerja
- n Merupakan Bentuk Kata benda
- ki Merupakan Bentuk Kata kiasan
- pron kata yang meliputi kata ganti, kata tunjuk, atau kata tanya
- cak Bentuk kata percakapan (tidak baku)
- ark Arkais, Bentuk kata yang tidak lazim digunakan
- adv Adverbia, kata yang menjelaskan verba, adjektiva, adverbia lain
- -- Pengganti kata "Lain"
Seperti itulah definisi sebenarnya dari kata Lain menurut KBBI. Kami harap jawaban ini bisa membantu anda untuk dapat mengetahui arti yang sebenarnya. Sekian terima kasih.
Untuk dapat meningkatkan keakuratan data di web kami, kami mengajak anda untuk dapat mengirimkan kritik saran di halaman Kontak. Terima Kasih.